Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Jepang Perang Lawan Beruang, Kerahkan Pasukan Bela Diri
Advertisement . Scroll to see content

Kepala Polisi Jepang Segera Mundur Pascakasus Penembakan Mantan PM Shinzo Abe

Kamis, 25 Agustus 2022 - 14:01:00 WIB
Kepala Polisi Jepang Segera Mundur Pascakasus Penembakan Mantan PM Shinzo Abe
Kepala Badan Kepolisian Nasional Jepang, Itaru Nakamura. (Foto: japantimes)
Advertisement . Scroll to see content

TOKYO, iNews.id - Kepala Badan Kepolisian Nasional Jepang ingin mengundurkan diri. Hal itu sebagai bentuk tanggung jawabnya atas penembakan mantan Perdana Menteri Shinzo Abe pada Juli lalu.

Hal itu disampaikan Itaru Nakamura pada konferensi pers, Kamis (25/8/2022). Institusi kepolisian merilis laporan tentang bagaimana mereka gagal menyelamatkan nyawa Abe pada 8 Juli ketika dia dibunuh di Nara, Jepang barat.

Laporan polisi menemukan ada celah di perlindungan polisi Abe sehingga memungkinkan penyerang menembaknya dari belakang.

Dilansir dari Reuters, menurut para ahli, keamanan di kota barat Nara pada 8 Juli yang merupakan hari penembakan Abe, secara luas juga dipandang tidak memadai.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut