Kereta Anjlok Setelah Tertimpa Crane Proyek, 19 Orang Tewas
Rabu, 14 Januari 2026 - 13:19:00 WIB
Dia memastikan, korban tewas berada pada dua dari tiga gerbong yang ditimpa crane.
Foto-foto yang dibagikan Kementerian Perhubungan menunjukkan, gerbong-gerbong terbalik di dekat semak-semak, sementara petugas pemadam kebakaran memadamkan api.
Sementara itu crane yang menimpa kereta tersebut sedang digunakan mengerjakan proyek kereta cepat. Jalur kereta cepat, salah satu dari beberapa yang sedang dibangun di Thailand, melintang di atas jalur kereta api yang sudah ada.
Editor: Anton Suhartono