Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Gempa M6,0 Guncang Jepang, BMKG Pastikan Tak Picu Tsunami di Indonesia
Advertisement . Scroll to see content

Ketika PM Jepang Sanae Takaichi Urus Toilet Wanita di Gedung Parlemen

Kamis, 01 Januari 2026 - 08:25:00 WIB
Ketika PM Jepang Sanae Takaichi Urus Toilet Wanita di Gedung Parlemen
Perdana Menteri Jepang Sanae Takaichi meneken petisi menyerukan penambahan toilet wanita di gedung DPR (Foto: AP)
Advertisement . Scroll to see content

Dia menyerahkan petisi lintas partai yang ditandatangani 58 anggota parlemen perempuan kepada Yasukazu Hamada, ketua komite peraturan dan administrasi majelis rendah.

Gedung parlemen yang berada di Tokyo selesai dibangun pada 1936, satu hampir 10 tahun sebelum perempuan mendapatkan hak pilih pada Desember 1945 atau setelah kekalahan Jepang dalam Perang Dunia II.

Gedung majelis rendah memiliki 12 toilet pria dengan 67 bilik dan sembilan fasilitas wanita dengan total 22 bilik.

Dalam pemilu terakhir pada 2024, 73 perempuan terpilih menjadi anggota Majelis Rendah dari total 465 kursi. Angka tersebut naik dari 45 dibandingkan periode sebelumnya. Sementara itu di Majelis Tinggi terdapat 74 perempuan dari total 248 kursi.

Editor: Anton Suhartono

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut