Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Diburu Turki, Menhan Israel: Kami Negara Kuat, Tak Takut Siapa pun
Advertisement . Scroll to see content

Khashoggi Dibunuh, Turki Akan Blak-blakan dan Tak Menuduh Siapa pun

Sabtu, 20 Oktober 2018 - 18:36:00 WIB
Khashoggi Dibunuh, Turki Akan Blak-blakan dan Tak Menuduh Siapa pun
Tim forensik Turki memeriksa kantor konsulat Saudi di Istanbul (Foto: AFP)
Advertisement . Scroll to see content

ANKARA, iNews.id - Pemerintah Turki berkomitmen mengungkap setiap detail dari kasus pembunuhan jurnalis Jamal Khashoggi secara transparan.

Juru bicara partai berkuasa Turki, Partai Keadilan dan Pembangunan (AKP), Omer Celik, mengatakan, tak ada pihak yang perlu meragukan komitmen negaranya dalam mengungkap kasus menghebohkan dunia ini.

"Turki akan mengungkap apa pun yang sudah terjadi (terhadap Khashoggi). Seharusnya tak ada seorang pun yang meragukannya," kata Celik, dikutip dari AFP, Sabtu (20/10/2018).

Dia menyebut, pengungkapan kasus ini sebagai utang kerhormatan negara sehingga akan berkerja sebaik mungkin secara profesional.

Celik juga menegaskan pemerintah Turki bersikap netral dan tidak pernah menyalahkan pihak manapun.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut