Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Ledakan Mortir Tewaskan Pemulung di Babelan, Polisi dan Gegana Selidiki
Advertisement . Scroll to see content

Pabrik Kimia Meledak, Korban Tewas Jadi 6 Orang dan 2 Lainnya Hilang

Jumat, 13 Mei 2022 - 21:48:00 WIB
Pabrik Kimia Meledak, Korban Tewas Jadi 6 Orang dan 2 Lainnya Hilang
Ledakan terjadi sebuah pabrik kimia di Slovenia. (Foto: Reddit)
Advertisement . Scroll to see content

"Apa yang kami takutkan terjadi," kata Manajer pabrik, Srecko Stefanic kepada wartawan.

Ada sekitar 200 orang yang dipekerjakan di pabrik penghasil melamin tersebut. 

Penyiar regional N1 televisi mengatakan, dewan darurat lokal menggelar pertemuan darurat. Sementara petugas pemadam kebakaran dan kru darurat bergegas ke pabrik.

Agen Pers Slovenia menggambarkan, ledakan di pabrik sebagai kebakaran industri terburuk dalam sejarah negara itu.

Editor: Umaya Khusniah

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut