Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Cuaca Ekstrem Berlanjut, BNPB Ingatkan Risiko Bencana Susulan
Advertisement . Scroll to see content

Parahnya Gelombang Panas di India, Puluhan Monyet Tenggelam di Sumur saat Cari Air akibat Kehausan

Selasa, 04 Juni 2024 - 17:25:00 WIB
Parahnya Gelombang Panas di India, Puluhan Monyet Tenggelam di Sumur saat Cari Air akibat Kehausan
Ilustrasi monyet liar. (Foto: ANTARA)
Advertisement . Scroll to see content

“Sebuah tim petugas kehutanan sedang menyelidikinya,” kata Ashish, seraya menambahkan bahwa mereka sedang menunggu hasil pemeriksaan terhadap bangkai-bangkai primata itu.

India sudah akrab dengan suhu musim panas yang sangat menyengat. Akan tetapi, penelitian ilmiah selama bertahun-tahun menunjukkan bahwa perubahan iklim menyebabkan gelombang panas akhir-akhir ini menjadi lebih lama, lebih sering, dan lebih intens.

Para peneliti mengatakan, perubahan iklim yang disebabkan oleh ulah manusia telah menyebabkan dampak panas yang merusak di India dan harus dianggap sebagai sebuah peringatan.

Editor: Ahmad Islamy Jamil

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut