Pejabat Arab Saudi dan Iran Diam-Diam Bertemu untuk Perbaiki Hubungan
Minggu, 18 April 2021 - 14:24:00 WIB
Sementara itu Perdana Menteri Irak diketahui mengunjungi Arab Saudi pada akhir Maret yang memperkuat adanya pertemuan.
Laporan ini muncul di saat Amerika Serikat dan Iran berupaya menghidupkan kembali perjanjian nuklir 2015, JCPOA. Arab Saudi dan sekutunya mendukung keputusan mantan Presiden AS Donald Trump keluar dari perjanjian itu pada 2018.
Selain itu AS juga mendesak diakhirinya konflik Yaman, yang lebih terlihat sebagai perang proksi antara Arab Saudi dan Iran.
Editor: Anton Suhartono