Pejabat AS: Rusia Gunakan Drone Buatan Iran dalam Perang di Ukraina, tapi Gagal
Selasa, 30 Agustus 2022 - 11:45:00 WIB
Senin kemarin, Ukraina menyatakan telah menerobos garis musuh di beberapa tempat dekat Kota Kherson. Kiev berupaya untuk merebut kembali wilayah itu dari tangan Rusia.
Sementara Moskow mengatakan, Ukraina gagal melakukan serangan balasan ketika militer Rusia menembaki Kota Mykolaiv.
Editor: Ahmad Islamy Jamil