Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Kapal Pengungsi Rohingya Terbalik di Perairan Malaysia-Thailand, Ratusan Orang Hilang
Advertisement . Scroll to see content

PM Thailand Prayut Bakal Digoyang Lagi melalui Mosi Tidak Percaya, Voting Digelar Juli

Kamis, 16 Juni 2022 - 14:43:00 WIB
PM Thailand Prayut Bakal Digoyang Lagi melalui Mosi Tidak Percaya, Voting Digelar Juli
Prayut Chan O Cha akan menghadapi mosi tidak percaya di parlemen pada Juli (Foto: Reuters)
Advertisement . Scroll to see content

Namun para pengamat politik berpandangan, upaya oposisi kali ini akan mendapat dukungan lebih banyak di tengah perpecahan kubu koalisi pemerintah. Anggota parlemen dari koalisi bisa saja mendukung mosi tidak percaya.

"Kami yakin bisa membuat ombak. Bahkan jika kami tidak berhasil menjatuhkan pemerintah di parlemen, setidaknya rakyat bisa lebih terinformasikan dalam pengambilan keputusan sebelum mereka menuju tempat-tempat pemungutan suara tahun depan," kata Sutin Klungsang, anggota parlemen dari partai oposisi, Pheu Thai. 

Sementara itu Wakil PM Thailand Prawit Wongsuwan menegaskan tidak terpengaruh dengan mosi tidak percaya. Dia yakin upaya ini tak akan merusak citranya menjelang pemilu tahun depan.

Dia mencontohkan upaya pelengseran saat sidang pembacaraan anggaran tahun fiskal 2023 yang gagal.

Editor: Anton Suhartono

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut