Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Negara Barat Kecam Israel Larang Puluhan Lembaga Kemanusiaan Internasional Beroperasi di Gaza
Advertisement . Scroll to see content

Politikus Israel Ini Sebut Netanyahu Gila, Pentingkan Keamanan Pribadi Ketimbang Sandera

Senin, 04 Agustus 2025 - 07:34:00 WIB
Politikus Israel Ini Sebut Netanyahu Gila, Pentingkan Keamanan Pribadi Ketimbang Sandera
Pemimpin oposisi Israel, Yair Lapid, menyebut Benjamin Netanyahu gila karena mementingkan diri sendiri ketimbang menyelamatkan para sandera (Foto: Jerusalem Post)
Advertisement . Scroll to see content

“Akan ada rapat kabinet lagi hari ini untuk membahas keamanan Netanyahu dan keluarganya, bukan para sandera atau keluarga mereka. Ini adalah pemerintahan yang gila, bangkrut secara moral, dan sama sekali tidak peduli,” kata Lapid.

Demonstrasi yang dimotori keluarga para sandera itu telah berlangsung sejak Sabtu dan menyebar ke berbagai kota di Israel. Bentrokan pun sempat pecah ketika polisi membubarkan massa yang memblokir jalan, namun aksi tetap berlanjut sebagai bentuk tekanan politik terhadap Netanyahu.

Sejauh ini, dari sekitar 250 sandera yang diculik pada 7 Oktober 2023, diperkirakan masih ada 50 orang yang tertahan di Gaza, dengan sekitar 20 di antaranya diyakini masih hidup. 

Editor: Anton Suhartono

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut