Putin Tegaskan Tak Akan Hentikan Perang Lawan Ukraina, kecuali...
Senin, 01 Desember 2025 - 10:04:00 WIB
"Secara keseluruhan, kami sepakat bahwa rencana ini dapat menjadi dasar bagi perjanjian di masa mendatang," ujarnya.
Namun, Rusia masih mengupayakan pengakuan internasional atas wilayah-wilayah Ukraina yang diduduki.
Ukraina menolak penyerahan wilayahnya kepada Rusia sebagai jaminan perdamaian. Ajudan Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky, Andriy Yermak, membantahnya.
"Selama Zelensky menjadi presiden, jangan berharap kami menyerahkan wilayah. Dia tidak akan menyerahkan wilayah," kata Yermak, yang baru mengajukan pengundura diri sebagai orang dekat Zelensky.
Editor: Anton Suhartono