Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Rusia: Pernyataan Trump soal Uji Coba Nuklir AS Sangat Jelas, Tak Ambigu
Advertisement . Scroll to see content

Rusia Klaim Hancurkan Gudang Amunisi Pesawat Ukraina Pakai Rudal Hipersonik Kinzhal Terbaru

Sabtu, 19 Maret 2022 - 17:18:00 WIB
Rusia Klaim Hancurkan Gudang Amunisi Pesawat Ukraina Pakai Rudal Hipersonik Kinzhal Terbaru
Rusia mengklaim menggunakan rudal hipersonik Kinzhal terbaru dalam menyerang Ukraina. (Foto: Russian Defence Ministry/AFP))
Advertisement . Scroll to see content

Dilansir dari NDTV, Rusia belum pernah mengakui menggunakan senjata presisi tinggi dalam pertempuran. Kantor berita negara, RIA Novosti mengatakan, itu merupakan kali pertama penggunaan senjata hipersonik Kinzhal selama konflik di Ukraina.

Dilansir dari kantor berita Interfax, Kemenhan Rusia juga menyatakan telah menghancurkan radio militer Ukraina dan pusat pengintaian di dekat Kota pelabuhan Odessa. Target tersebut dihancurkan menggunakan sistem rudal pantai. 

Presiden Rusia Vladimir Putin menyebut rudal Kinzhal (Belati) sebagai "senjata ideal" yang terbang dengan kecepatan 10 kali kecepatan suara. Rudal ini juga diklaimdapat mengatasi sistem pertahanan udara.

Rudal Kinzhal merupakan salah satu dari serangkaian senjata baru yang diungkapkan Putin dalam pidato kenegaraannya pada 2018. 

Editor: Umaya Khusniah

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut