Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Liburan ke Singapura Jelas Makin Hemat, Ada Diskon Hotel hingga 40%
Advertisement . Scroll to see content

Singapura Punya Presiden dan Perdana Menteri, Apa Bedanya?

Minggu, 03 September 2023 - 08:20:00 WIB
Singapura Punya Presiden dan Perdana Menteri, Apa Bedanya?
Singapura mempunyai presiden dan perdana menteri sekaligus. (Foto: Reuters)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Tharman Shanmugaratnam terpilih sebagai presiden Singapura yang baru. Singapura punya presiden dan perdana menteri yang mempunyai tugas berbeda di pemerintahan.

Perdana Menteri Singapura saat ini yakni Lee Hsien Loong.

Biasanya, perdana menteri dipilih di negara-negara kerajaan. Raja menjadi pemimpin simbolik, sementara perdana menteri menjadi kepala pemerintahan.

Singapura juga menganut sistem serupa. Presiden dan Perdana Menteri punya peran dan tugas yang berbeda.

Berikut ini peran dan tugas Presiden dan Perdana Menteri di Singapura seperti dirangkum iNews.id, Minggu (3/9/2023):

1. Presiden:

Jabatan Simbolis: Presiden 

Singapura adalah kepala negara yang memiliki peran simbolis. Fungsi utamanya adalah mewakili Singapura dalam acara-acara resmi dan upacara kenegaraan, baik di dalam negeri maupun di luar negeri.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut