Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : KTT G20 di Afrika Selatan Tetap Akan Hasilkan Keputusan meski Diboikot Trump
Advertisement . Scroll to see content

Sosok Kontroversial Gina Haspel Terpilih sebagai Direktur CIA

Jumat, 18 Mei 2018 - 10:02:00 WIB
Sosok Kontroversial Gina Haspel Terpilih sebagai Direktur CIA
Gina Haspel (Foto: AFP)
Advertisement . Scroll to see content

Salah satu catatan kelam Haspel adalah penyiksaan tahanan teroris di penjara rahasia CIA di Thailand. Di bawah arahannya, dua tahanan Al Qaeda yakni Abu Zubaydah dan Abdul Rahim Al Nashiri menjalani interogasi dengan teknik water-boarded, yakni kepalanya ditutup lalu disiram atau direndam di air.

Namun, kepada Senat AS, Haspel berjanji tidak akan pernah lagi menggunakan teknik itu dalam menginterogasi tahanan.

Dia juga menolak bahwa metode yang digunakan CIA selama ini tak bermoral. Dalam suratnya kepada anggota parlemen, Haspel mengatakan kekerasan bukan satu-satunya cara yang harus dilakukan CIA.

Editor: Anton Suhartono

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut