Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Trump Sebut Perang Dunia III Mungkin Pecah jika Tak Jadi Presiden AS
Advertisement . Scroll to see content

Tak Peduli Invasi Moskow ke Ukraina, Wilayah Ini Tetap Ingin Gabung Rusia

Jumat, 22 Juli 2022 - 18:46:00 WIB
Tak Peduli Invasi Moskow ke Ukraina, Wilayah Ini Tetap Ingin Gabung Rusia
Wilayah Transdniestria masih ingin bergabung dengan Rusia. (Foto: Richardfabi)
Advertisement . Scroll to see content

Setelah Rusia menginvasi Ukraina pada 24 Februari, Kiev khawatir Moskow dapat menggunakan Transdniestria dan ratusan tentara Rusia masih ditempatkan di sana sebagai penjaga perdamaian untuk menyerang Ukraina dari arah keempat.

Ibu kota Transdniestria, Tiraspol, hanya berjarak 100 kilometer dari kota pelabuhan Odesa di Laut Hitam yang penting dan strategis di Ukraina.

Para pejabat di Transdniestria telah membantah wilayah mereka dapat digunakan sebagai batu loncatan untuk menyerang Ukraina.

Moldova, seperti Ukraina, bercita-cita untuk bergabung dengan NATO dan Uni Eropa. Hal itu sangat ditentang oleh Moskow yang melihat hal itu sebagai upaya Barat memperluas kekuasaan ke wilayah bekas Soviet. Itu dianggap ancaraman untuk Rusia.

Editor: Umaya Khusniah

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut