Tunjukkan 2 Mayat Perempuan saat Live Streaming di Media Sosial, Pelaku Langsung Dibekuk
Selasa, 02 Februari 2021 - 15:29:00 WIB
Petugas lalu masuk apartemen menggunakan alat pengalih perhatian serta bahan kimia. Ada perlawanan dari pelaku sehingga petugas terpaksa menembakkan taser.
"Petugas juga menemukan dua perempuan yang sudah meninggal di dalam apartemen," kata polisi, dalam posting-an.
Motif pembunuhan belum diketahui karena masih dalam penyelidikan. Identitas korban juga masih disembunyikan sampai keluarga mereka diberi tahu.
Editor: Anton Suhartono