Usal Tuduh Berkonspirasi, Trump Sebut Hubungan dengan Putin Xi Jinping dan Kim Jong Un Baik
Kamis, 04 September 2025 - 14:30:00 WIB
Dalam posting-an di Truth Social, Trump mengungkapkan rasa tak sukanya dengan keakraban dan kekompakan Xi Jinping, Putin, dan Kim Jong Un, saat menghadiri peringatan Victory Day di Beijing.
Trump menuduh Rusia, China, dan Korea Utara merencanakan konspirasi melawan AS.
"Mohon sampaikan salam hangat saya kepada Vladimir Putin dan Kim Jong Un, saat Anda berkonspirasi melawan Amerika Serikat," kata Trump.
Editor: Anton Suhartono