Viral Pengantin Cantik Ini Hanya Minta Mas Kawin Rp7.500 ke Suami, Alasannya Bikin Salut
Jumat, 07 Oktober 2022 - 15:17:00 WIB
Posting-an pada Selasa itu menjadi viral, mendapat 83.000 lebih tanda suka, 2.300 lebih komentar, dan dibagikan 5.300 kali lebih.
Dalam posting-annya, Nadia dan suami merasa bahagia dengan pernikahannya yang sangat sederhana. Pesta digelar berdasarkan kemampuan dirinya dan suami.
Dalam video itu Nadia dan suami tampak bahagia dan menikmati acara pernikahan. Keduanya mengenakan pakaian putih. Tampak sang suami menggendong Nadia di pekarangan luar.
Nadia juga menunjukkan beberapa ijazah pendidikannya.
Editor: Anton Suhartono