Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Lalin Puncak Bogor Meningkat saat Long Weekend Maulid Nabi, One Way Diterapkan
Advertisement . Scroll to see content

15.900 Kendaraan Melintas di Jalur Puncak Bogor Siang Hari Ini

Sabtu, 31 Mei 2025 - 13:11:00 WIB
15.900 Kendaraan Melintas di Jalur Puncak Bogor Siang Hari Ini
Sebanyak 15.900 kendaraan melintas di kawasan Puncak Bogor pada Sabtu (31/5/2025) siang (foto: iNews.id)
Advertisement . Scroll to see content

BOGOR, iNews.id - Arus lalu lintas di Jalur Puncak, Kabupaten Bogor terpantau ramai lancar. Tercatat, sebanyak 15.900 kendaraan melintas di kawasan tersebut pada Sabtu (31/5/2025) siang ini.

"Sampai saat ini data kendaraan yang masuk naik maupun turun itu baru mencapai 15.900 kendaraan," kata KBO Satlantas Polres Bogor Iptu Ardian Novianto kepada wartawan, Sabtu (31/5/2025).

Ardian menjelaskan bahwa arus lalu lintas juga lancar, meski volume kendaraan terhitung banyak.

"Kami sampaikan untuk situasi arus lalu lintas di Simpang Gadog di tanggal 31 Mei 2025 long weekend kali ini terpantau masih ramai lancar," tutur dia melanjutkan.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut