Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Heboh 3 Sekeluarga Tewas di Warakas Jakut, Polisi Sita Bekas Makanan dan Minuman
Advertisement . Scroll to see content

2 Jambret Ditabrak Korbannya di Penjaringan, 1 Tewas Lainnya Sekarat

Sabtu, 02 Juli 2022 - 03:56:00 WIB
 2 Jambret Ditabrak Korbannya di Penjaringan, 1 Tewas Lainnya Sekarat
Dua jambret dikejar dan ditabrak korbannya. Satu terduga jambret tewas sementara satu lainnya luka parah. (Foto: istimewa/ilustrasi)
Advertisement . Scroll to see content

Di sisi lain, pelaku yang dibonceng dalam kondisi sekarat. "Si korban langsung tergeletak gitu aja dua-duanya. Pengemudinya meninggal di tempat, yang dibonceng sekarat," kata Eko.

Honda Genio yang dikemudikan kedua pelaku juga tampak ringsek parah dengan sisa-sisa bercak darah. Kendaraan roda dua itu hancur setelah tertabrak pikap dan terhimpit truk trailer.

"Motornya udah kehimpit pikapnya, sekalian dihantem ke kontainer sama si mobilnya biar berhenti di tempat. Si motor ini berhenti karena kontainer itu. Ngebut dua-duanya, bunyi benturannya kencang banget," kata Eko.

Atas kejadian ini, kedua pelaku dibawa ke RS Atma Jaya untuk penanganan lanjutan. Aparat Polsek Metro Penjaringan saat ini juga sedang menyelidiki peristiwa berdarah tersebut.

Editor: Ainun Najib

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut