5 Pengunjung Restoran Terjebak dalam Lift di Kembangan, Evakuasi Dramatis
Jumat, 10 Februari 2023 - 03:31:00 WIB
Penyelamatan dramatis itu pun berhasil dilakukan pada pukul 19.00 WIB. Lima orang yang sebelumnya terjebak pun dapat keluar dengan selamat.
Editor: Donald Karouw