Atap Rusunawa Marunda Ambruk, Pemprov DKI Pastikan Tak Ada Korban
Selasa, 05 September 2023 - 17:04:00 WIB
Saat ini, sebanyak 349 KK sudah direlokasi ke Rusun Nagrak dari 451 KK. Selebihnya akan mengikuti proses pengambilan unit di hari berikutnya.
"Dari 451 KK, sampai saat ini sudah 349 KK yang mengambil undian untuk mendapatkan unit, selebihnya 102 KK akan mengikuti proses untuk mendapatkan unit pada hari berikutnya," kata Retno.
Editor: Rizal Bomantama