Banjir Rendam Perumahan di Petogogan Jaksel, Genangan Air Jadi Arena Main Anak-Anak
Jumat, 23 Januari 2026 - 12:14:00 WIB
Tak ada warga yang mengungsi akibat banjir tersebut. Mereka hanya memindahkan kendaraan ke tempat aman agar tidak terendam air.
Editor: Rizky Agustian