Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Longsor Landa Bogor Selatan imbas Hujan Deras, 12 Rumah Rusak
Advertisement . Scroll to see content

Bima Arya Temui Heru Budi, Titip Imbau Warga Jakarta Hindari Jalan Otista Bogor

Kamis, 04 Mei 2023 - 14:51:00 WIB
Bima Arya Temui Heru Budi, Titip Imbau Warga Jakarta Hindari Jalan Otista Bogor
Wali Kota Bogor Bima Arya dan Pj Gubernur DKI Heru Budi (foto: MPI)
Advertisement . Scroll to see content

"Jadi akan selesai di awal Desember, jadi sekitar 7,5 bulan. Saya berterima kasih Pak Penjabat Gubernur Pak Heru bisa juga membantu untuk menyampaikan kepada warga Jakarta. Karena apa yang disampaikan Pak PJ Gubernur tentu didengarkan oleh warga Jakarta," kata Bima.

Dia tak ingin warga Jakarta merasa tidak nyaman karena ada kemacetan. Dirinya juga sangat senang jika banyak wisatawan yang berkunjung ke Bogor karena bisa menaikkan Pendapatan Asli Daerah (PAD).

"Sekali lagi saya nggak melarang, tentu kita senang kalau orang Jakarta main ke Bogor, kan kuliner, jalan-jalan, tapi kita nggak mau warga Jakarta nggak nyaman, kemudian ngedumel di medsos gitu, jadi silakan ke Bogor tapi agar menyesuaikan lihat informasi tentang pengalihan arus, jam jamnya juga menyesuaikan," ucapnya.

Editor: Reza Fajri

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut