Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Menkes Pastikan Super Flu Tak Mematikan seperti Covid-19: Gak Usah Khawatir
Advertisement . Scroll to see content

Bus Asal Lebak Diputar Balik, 3 Penumpang Reaktif Covid-19

Kamis, 20 Mei 2021 - 12:59:00 WIB
Bus Asal Lebak Diputar Balik, 3 Penumpang Reaktif Covid-19
Posko penyekatan di Tangerang Kota memeriksa tes swab antigen kepada penumpang bus. (Foto Okezone).
Advertisement . Scroll to see content

Selain itu, ditemukan juga adanya 3 warga Kota Tangerang yang positif Covid-19 setelah melakukan test Swab Antigen. Hal itu diketahui saat 152 pemudik yang datang dari kampungnya dihentikan petugas di Posko Penyekatan Jatiuwung, Jalan Gatot Subroto untuk dilakukan Swab Antigen.

"Kemarin ada 152 orang yang swab antigen, dari 152 ini ada tiga orang reaktif, 149 non reaktif," ucapnya.

Menurut Deonijiu, rata-rata pemudik yang disekat di Kota Tangerang datang dari arah Banten. Seperti Kota Serang, Lebak, Pandeglang, dan daerah sekitarnya.

"Warga penduduk Kota Tangerang yang kampungnya dari daerah Banten, dimana mereka sudah melakukan Lebaran dan kembali ke rumah masing Kota Tangerang. Makanya kita lakukan random test," katanya.

Editor: Faieq Hidayat

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut