Cerita Kengerian Banjir Besar di Bogor : Batu-Batu dan Pohon Besar Hanyut
Selasa, 19 Januari 2021 - 17:08:00 WIB
Dia menuturkan, banjir bandang di wilayahnya terjadi pukul 09.00 WIB. Aliran Sungai Cisampay yang berada di dekat pemukiman warga meluap hingga bercampur lumpur dan material lainnya.
"Korban jiwa enggak ada. Tapi ada yang sempat terbawa arus dua orang Alhamdulilah selamat," tuturnya.
Sementara itu pantauan di lokasi hingga pukul 14.59 WIB ratusan warga korban banjir mengungsi di Kompleks Gunung Mas. Bantuan logistik dan lainnya terus berdatangan untuk warga.
Editor: Kurnia Illahi