Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Massa Buruh Padati Depan Gedung DPR, Bawa Boneka Gurita hingga Spanduk Tuntutan
Advertisement . Scroll to see content

Demo Peringatan HUT ke-389 Kabupaten Tangerang Dibubarkan, 15 Mahasiswa Ditangkap

Rabu, 13 Oktober 2021 - 15:36:00 WIB
Demo Peringatan HUT ke-389 Kabupaten Tangerang Dibubarkan, 15 Mahasiswa Ditangkap
Peringatan HUT ke-389 Kabupaten Tangerang diwarnai aksi unjuk rasa mahasiswa. (Foto MNC Portal).
Advertisement . Scroll to see content

TANGERANG, iNews.id - Peringatan HUT ke-389 Kabupaten Tangerang diwarnai aksi unjuk rasa mahasiswa. Demo mahasiswa di kawasan Pusat Pemerintahan Kabupaten Tangerang, Tigaraksa, ini berakhir ricuh. 

Dalam aksinya, mahasiswa yang tergabung dalam, Himata, GMNI, PMII, IMM, Gerakan Tiga Belas Oktober (Getok), dan Gabungan Mahasiswa Cipayung ini menggelar orasi di depan gedung Bupati Tangerang. 

Pada awalnya aksi unjuk rasa berlangsung damai. Namun tiba-tiba salah seorang mahasiswa mendesak masuk ke bagian depan kantor Bupati. Melihat hal ini, petugas kepolisian langsung melakukan pembubaran. 

"Ada 15 mahasiswa dari Himata yang diamankan oleh petugas kepolisian," kata Kompol Dadi Permana Putra, Kasatreskrim Polresta Tangerang, di lokasi aksi, Rabu (13/10/2021).

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut