Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Bertambah, Korban Tewas akibat Amukan Topan Kalmaegi di Filipina Jadi 140 Orang
Advertisement . Scroll to see content

Didatangi Anies, Jemaat Gereja Katolik Santo Kristoforus Curhat soal Banjir

Selasa, 24 Desember 2019 - 17:51:00 WIB
Didatangi Anies, Jemaat Gereja Katolik Santo Kristoforus Curhat soal Banjir
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan memberikan sambutan saat berkunjung ke Gereja Katolik
Advertisement . Scroll to see content

Mendengar permintaan itu, Gubernur Anies berjanji akan mempermudah perizinan jika ingin merenovasi gereja. "Bahwa sejarah paroki itu dekat dengan air, katanya tadi nyeberang makanya diberi nama Kristoforus. Katanya mau ada renovasi, ini ada Pak Sekda (Saefullah), kami siap membantu agar perizinannya bisa dipermudah," katanya.

Mantan menteri pendidikan dan kebudayaan ini berharap banjir tak lagi datang di gereja Kristoforus. Bahkan, Anies juga mengusahakan kota Jakarta terbebas dari bencana tersebut.

"Doakan juga agar air tidak masuk lagi kan airnya muncul dari luar. Kita harap Jakarta bisa bebas bencana banjir. Semoga nanti hanya tinggal cerita sejarah bahwa di sini pernah ada banjir," ujarnya.

Editor: Djibril Muhammad

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut