Forum Komunitas Nelayan Muara Angke Deklarasi Dukungan ke RK-Suswono
Jumat, 22 November 2024 - 21:53:00 WIB
Ratusan warga dan nelayan Muara Angke tampak antusias dengan kehadiran Suswono. Mereka menyampaikan aspirasinya pada pasangan RIDO, yang lantas aspirasi tersebut diserap oleh Suswono.
Editor: Rizky Agustian