Karyawan MNC Group dan MNC Peduli Salurkan Sembako ke Taman Asuhan Aisyiyah Menteng
Senin, 24 Maret 2025 - 18:01:00 WIB
"Harapannya semoga, bisa berbagi lagi di tahun tahun berikutnya, terus meningkatkan kepedulian kepada tempat-tempat seperti kami," ujarnya.
Acara turut dikemas dengan sejumlah games menarik berhadiah makanan ringan, kemudian penampilan tari saman khas Aceh dan penampilan musik hadroh dari anak-anak yatim piatu di Taman Asuhan Aisyiyah.
Editor: Rizky Agustian