Kebakaran Landa Kafe di Kebon Jeruk Minggu Petang
Minggu, 08 Agustus 2021 - 19:38:00 WIB
Sebanyak tujuh unit mobil pemadam kebakaran langsung dikerahkan ke lokasi. Sekitar pukul 19.03 WIB api berhasil dikendalikan dan kini petugas masih melakukan pendinginan lokasi.
"Dugaan sementara sebab kebakaran karena adanya kerusakan pada stabilizer (korsleting listrik)," tulis akun tersebut.
Editor: Rizal Bomantama