Massa Gelar Aksi di Simpang Lima Senen, TNI AD Turun Tangan Redam Situasi
Jumat, 29 Agustus 2025 - 11:59:00 WIB
Suasana yang awalnya tegang dan mencekam berubah menjadi haru. Salah satu momen yang mencuri perhatian adalah ketika seorang tentara menggendong seorang anak laki-laki dari tengah kerumunan.
Penurunan pasukan TNI Angkatan Darat ini diharapkan mampu menenangkan emosi massa agar tidak terjadi bentrokan susulan dengan Brimob.
Editor: Puti Aini Yasmin