Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Pramono Ziarah ke Makam Pahlawan MH Thamrin, Serukan Orang Betawi Bersatu
Advertisement . Scroll to see content

Mau Bongkar Tiang Monorel Mangkrak, Pramono bakal Bertemu Sutiyoso

Minggu, 11 Januari 2026 - 12:58:00 WIB
Mau Bongkar Tiang Monorel Mangkrak, Pramono bakal Bertemu Sutiyoso
Gubernur Jakarta Pramono Anung (foto: Rohman Wibowo)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Gubernur Jakarta Pramono Anung bakal membongkar tiang-tiang monorel mangkrak di Jakarta dalam waktu dekat ini. Sebelum pembongkaran, Pramono akan bertemu mantan Gubernur Jakarta Sutiyoso untuk membahas hal tersebut.

Diketahui, proyek monorel dulu dicanangkan oleh Sutiyoso atau yang akrab disapa Bang Yos.

"Saya berharap Bang Yos supaya tidurnya bisa lebih nyenyak, karena monorel itu rupanya bagi beliau menjadi beban pribadi. Maka nanti minggu depan ini, saya akan undang Bang Yos untuk hadir supaya monorel itu kita bersihkan, jalannya kami rapikan," kata Pramono di Karet Bivak, Jakarta, Minggu (11/1/2026).

Politisi PDI Perjuangan (PDIP) ini menjelaskan, pembongkaran tiang monorel bukan pekerjaan mudah dan murah. Sebab, beban kerja bukan hanya berkutat di pembongkaran tiang.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut