MNC Peduli Salurkan Bantuan ke Panti Asuhan di Tangerang jelang Natal
Senin, 23 Desember 2024 - 20:46:00 WIB
"Anak-anak terlihat senang dan antusias mengikuti rangkaian kegiatan yang kami lakukan. Semoga hal ini juga dapat dilakukan oleh perusahaan atau pihak lainnya untuk saling berbagi untuk sesama," katanya.
Sementara itu, pengurus Panti Asuhan Kasih Tangan, Amos turut bersyukur lantaran MNC Peduli telah memberi bantuan kepada anak-anak asuhnya.
"Karena adanya MNC Peduli yang sudah membagikan bantuan kepada kami terutama kepada anak anak di sini, sehingga mereka pengetahuannya lebih luas lagi," kata Amos.
Editor: Reza Fajri