Momen Bule Ikut Orasi Demo Ojol di Patung Kuda: Ojol Sukses!
Kamis, 29 Agustus 2024 - 14:40:00 WIB
Diketahui, ratusan driver ojol berdemonstrasi di kawasan Patung Kuda. Mereka menyuarakan sejumlah tuntutan.
Salah satunya terkait pemotongan tarif pada aplikasi penyedia ojol. Mereka mendesak potongan itu dikurangi.
"Jangan terlalu banyak potongan aplikasi. Sedikit-sedikit dipotong," ujar massa aksi.
Editor: Rizky Agustian