Momen Ridwan Kamil Ngerujak bareng Warga hingga saling Suap Buah Mangga
Rabu, 13 November 2024 - 16:32:00 WIB
Setelah itu, RK pamit untuk menuju ke Pasar Muara Angke. Setibanya di pasar, RK menyampaikan janjinya untuk memperbaiki Pasar Muara Angke hingga memberikan bantuan kepada nelayan.
“Kita upgrade lebih bagus lebih modern, sehingga aman nyaman berbelanja di sini,” ujar RK.
Selain itu, RK juga mendapatkan keluhan dari para nelayan yang berharap adanya bantuan BBM murah.
Editor: Reza Fajri