Nasihat Ibunda ke Ridwan Kamil jelang Pencoblosan Pilkada 2024
Rabu, 27 November 2024 - 07:30:00 WIB
"Konsep tawakal itu dibagi menjadi dua, setengahnya ikhtiar dan setengahnya doa," kata RK.
Oleh karena itu, dirinya saat ini tengah berserah diri kepada Allah SWT atas segala hasil dalam Pilkada Jakarta 2024.
"Keyakinan saya, selepas kampanye yakni ikhtiarnya sudah, maka saat ini di fase berdoa berserah diri dan selalu berbaik sangka," katanya.
Editor: Rizky Agustian