Orang Tua Lalai Tak Awasi Bocah Main Korek, 3 Rumah di Bekasi Hangus Terbakar
Rabu, 09 Juni 2021 - 13:59:00 WIB
Saat kejadian, orang tua dua anak tersebut, sedang sibuk mengurus keperluan rumah tangga sehingga luput dari pemantauan. Sebanyak enam mobil pemadam kebakaran dikerahkan untuk memadamkan si jago merah.
Kebakaran baru bisa ditangani setelah 30 menit. Tak ada korban jiwa dalam insiden kebakaran yang menghanguskan 3 rumah tersebut.
Saat ini, kasus ini tengah ditangani Kepolisian Sektor Bekasi Kota dan Kepolisian Resor Metropolitan Bekasi Kota.”Kasus ini masih lidik dan pengembangan petugas,” tuturnya.
Editor: Muhammad Fida Ul Haq