Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Cara Lapor Calo Antrian Pangan Bersubsidi Jakarta dan Pungli, Simak di Sini!
Advertisement . Scroll to see content

PDIP Akui Pasang Bendera di Tiang Penerangan Jalan Umum Jaksel

Senin, 07 Januari 2019 - 13:25:00 WIB
PDIP Akui Pasang Bendera di Tiang Penerangan Jalan Umum Jaksel
Ketua Fraksi PDIP DPRD DKI Jakarta, Gembong Warsono. (Foto: iNews.id/Wildan Catra Mulia)
Advertisement . Scroll to see content

“Kalau itu dianggap menyalahi aturan, ya udah, kami turunin. Kami akuin bahwa itu kami yang masang, gitu ya,” ujarnya.

Kasus pemasangan bendera PDIP ini mengemuka setelah sebuah rekaman video amatir viral lewat pesan aplikasi percakapan Whatsapp (WA). Dalam video tersebut, terdengar seorang pria dan wanita yang berkendara sembari merekam sejumlah bendera yang terpajang di atas tiang lampu penerangan jalan.

Dari dalam video itu terdengar suara seorang wanita yang menyebut bahwa lokasi pemasangan bendera ini ada di Jalan Saharjo Tebet dan belokan Pancoran, Jakarta Selatan. Puluhan bendera tampak diikatkan satu per satu pada tiang lampu penerangan jalan sehingga posisinya terlihat jelas oleh pengendara.

Editor: Ahmad Islamy Jamil

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut