Periksa 10 Saksi Terkait Pria Hidup Lagi di Bogor, Polisi Tak Temukan Fakta Urip telah Meninggal
Jumat, 18 November 2022 - 13:58:00 WIB
Setelah semua jelas dan dimintai keterangan, baru polisi bisa menarik kesimpulan dari kasus ini. Dari situ, penyidik akan melihat ada tidaknya unsur pidana dalam peristiwa yang sempat menghebohkan ini.
"Namanya proses penyelidkan itu serangkaian tindakan penyidik mendalami perbuatan ini pidana atau tidak. Kami sedang dalami," tuturnya.
Editor: Rizal Bomantama