Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Jadi Tersangka Kasus Ijazah Jokowi, Roy Suryo Cs Siap Penuhi Panggilan Polda Metro
Advertisement . Scroll to see content

Polda Metro Jaya Gagalkan Peredaran Narkoba LSD dari Jerman

Jumat, 15 Maret 2024 - 15:23:00 WIB
Polda Metro Jaya Gagalkan Peredaran Narkoba LSD dari Jerman
Polda Metro Jaya gagalkan peredaran narkoba LSD dari Jerman (foto: MPI)
Advertisement . Scroll to see content

LSD menyasar para pelajar dan masyarakat menengah ke atas. Pasalnya mereka dinilai akan tertarik dengan bentuk narkotika tersebut.

"Makanya dengan modus (gambar) kartun ini menyasar pada sekolah, anak-anak remaja yang penggunaannya sangat mudah dan diminati oleh anak remaja," ucapnya.

Mengenai sosok pengendali peredaran LSD tersebut, Hengki belum bisa berbicara banyak. Pihaknya masih memburu satu orang lainnya.

"Ini ada lagi masih pengembangan selain satu tersangka yang sudah diamankan sebagai kurir atau pengedar, ada juga di atasnya kita sedang lakukan pengejaran, DPO," kata Hengki.

Editor: Reza Fajri

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut