Sekolah Tatap Muka, Anies Minta Orang Tua Segera Daftarkan Anak Vaksinasi Covid-19
Jumat, 27 Agustus 2021 - 15:41:00 WIB
Anies pun mendorong orang tua agar memberikan perlindungan kepada anaknya dengan mengizinkan anak menerima vaksin Covid-19. Upaya ini dilakukan sebagai peindungan ekstra untuk menghindari penyebaran Covid-19.
"Nah kita mendorong pada orang tua berilah perlindungan tambahan kepada anak-anak selain pakai masker, cuci tangan, izinkan mereka mendapatkan vaksin. Sehingga mereka punya perlindungan ekstra," kata Anies.
Editor: Muhammad Fida Ul Haq