Semangat Berbagi di Bulan Suci, BRI Salurkan Bantuan 1.000 Paket Sembako di Makasar
Senin, 18 April 2022 - 16:46:00 WIB
“Di sini, ada kurang lebih 50 warga yang jadi nasabah BRI Unit Kramat Jati. Mereka semua adalah pelaku UMKM,” tutur Kuwatno.
Menurut dia, program berbagi oleh BRI kali ini dapat membantu meringankan beban pengeluaran warga yang biasanya makin meningkat selama bulan suci. Dia pun berharap kegiatan semacam ini bisa dilakukan secara berkelanjutan.
“Di RW 006 ini ada 1.200 KK (kepala keluarga). Sekitar 1.000 dari mereka adalah orang-orang yang memang membutuhkan,” tuturnya.
Editor: Ahmad Islamy Jamil