Sindonews Goes To Pesantren Kunjungi Muhammadiyah Boarding School di Bogor
Selasa, 30 Juli 2024 - 22:22:00 WIB
Di sisi lain, Pung mengajak generasi muda untuk memanfaatkan kemajuan digital atau teknologi dengan baik. Salah satunya memberikan pelatihan ini kepada santri di pesantren.
"Sindonews Goes To Pesantren ini bahwa ingin mengajak pesantren agar mereka menyampaikan kebaikan itu meskipun melalui akun sendiri tapi akan lebih baik bisa menyalurkannya melalui media yang sudah terverifikasi," pungkasnya.
Untuk diketahui, pengisi materi dalam Sindonews Goes To Pesantren akan disampaikan oleh Social Media Specialist iNews Media Group Ghina Nurul Aini dan Fotografer Sindonews.com Isra Triansyah.
Editor: Faieq Hidayat