Suporter Persita dan Persikota Bersatu Gelar Doa Bersama untuk Korban Tragedi Kanjuruhan
Rabu, 05 Oktober 2022 - 06:17:00 WIB
Wakil Wali Kota Tangerang Sachrudin yang turut hadir dalam aksi tersebut mengatakan tragedi Kanjuruhan menjadi renungan bersama untuk seluruh masyarakat Indonesia tidak terkecuali masyarakat Kota Tangerang.
"Saya atas nama Pemkot Tangerang dan seluruh masyarakat Kota Tangerang mengucapkan belasungkawa yang sedalam-dalamnya kepada keluarga korban yang ditinggalkan," ucap Sachrudin.
Editor: Reza Fajri