Syekh Ali Jaber Wafat, Wagub DKI: Beliau Inspirasi bagi Kita
Kamis, 14 Januari 2021 - 12:43:00 WIB
Sebagaimana diketahui, Syekh Ali Jaber wafat di Rumah Sakit Yarsi Cempaka Putih, Jakarta Pusat, Kamis 14 Januari 2021. Ia dinyatakan negatif corona setelah sebelumnya terinfeksi virus tersebut.
Syekh Ali Jaber lahir di Madinah, 3 Februari 1976, almarhum sejak kecil telah menekuni membaca Alquran. Ayahnya yang awalnya memotivasi Ali Jaber untuk belajar Alquran.
Editor: Faieq Hidayat