Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Rismon Walk Out saat Bertemu Komisi Percepatan Reformasi Polri: Kami Bukan Penonton
Advertisement . Scroll to see content

TNI-Polri Gerebek Pabrik Uang Palsu di Bogor, Amankan Rp1,3 Miliar Siap Edar

Rabu, 09 April 2025 - 21:55:00 WIB
TNI-Polri Gerebek Pabrik Uang Palsu di Bogor, Amankan Rp1,3 Miliar Siap Edar
TNI-Polri amankan Rp1,3 miliar uang palsu siap edar di Bogor (Foto: ist)
Advertisement . Scroll to see content

"Betul (penggrebekan diduga uang palsu). Untuk proses ditangani Polsek Tanah Abang, kita back up proses gerebeknya," kata Kasat Reskrim Polresta Bogor Kota AKP Aji Riznaldi, dikonfirmasi MNC Portal.

Sementara itu, dalam foto beredar tampak aparat TNI-Polri berada di dalam rumah tersebut. Terdapat uang diduga palsu di atas meja serta berbagai alat untuk mencetak yang digunakan oleh para pelaku.

Editor: Puti Aini Yasmin

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut