Truk Hino Tabrak Pembatas Jalur Bus Transjakarta di Tomang, Lalu Lintas Padat
Senin, 30 Agustus 2021 - 09:37:00 WIB
"Truk Hino B - 9292- FYU menabrak pembatas busway di depan Telkom Tomang arah arah Cawang lalu lintas terpantau padat," dikutip dari akun Twitter @TMCPoldaMetro, Senin (30/8/2021).
Pengendara yang melintas terpaksa harus melalui sisi kiri. Sementara, petugas di lokasi sibuk mengatur lalu lintas akar kepadatan kendaraan bisa terurai.
Editor: Kurnia Illahi