Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Momen Prabowo Hentikan Mobil dan Sapa Polisi Pencari Korban Hilang di Tapsel: Masih Kuat?
Advertisement . Scroll to see content

Viral Keributan Warga dengan Debt Collector di Gunung Putri Bogor, Polisi: Sudah Berdamai

Jumat, 28 Juli 2023 - 10:50:00 WIB
Viral Keributan Warga dengan Debt Collector di Gunung Putri Bogor, Polisi: Sudah Berdamai
Keributan di wilayah Kecamatan Gunung Putri, Kabupaten Bogor.(FOTO tangkapan layar).
Advertisement . Scroll to see content

Adapun keributan dipicu penarikan motor milik warga oleh debt collector. Karena tidak terima motornya ditarik, sehingga terjadi keributan dalam video.

"Korban tidak ada. Kejadian berawal dari motor yang ditarik DC dan konsumen tidak terima, mendatangi kantor DC sehingga terjadi keributan," ungkap Bayu.

Saat ini, kasus tersebut sudah diselesaikan dan sepakat berdamai antara warga dengan debt collector. Motor milik warga juga akhirnya dikembalikan.

"Setelah musyawarah kedua belah pihak sepakat berdamai motor dikembalikan. Alhamdulillah, saat itu patroli Polsek langsung namun sudah bubar. Kita tetap siaga dan mengarahkan segera musyawarah agar jangan berkepanjangan," tutupnya.

Editor: Faieq Hidayat

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut