Waduh! Mobil Terbalik di Tol Jagorawi Bogor gegara Pecah Ban
Senin, 29 Agustus 2022 - 22:41:00 WIB
"(Mobil) menghadap selatan di lajur 2 dan 3," ujar Budi.
Dalam kecelakaan ini, pengemudi mobil mengalami luka berat dan dilarikan ke rumah sakit terdekat. Petugas yang mendapat laporan langsung menuju lokasi kejadian untuk mengevakuasi kendaraan.
"Korban satu orang pengemudi kendaraan luka berat dibawa ke RS Pertamedika Sentul," kata Budi.
Editor: Reza Fajri